Puncak Perayaan HUT SMAN 1 Kundur yang Ke-39 Tahun

Jumat, 30 September 2022 09:36:36 WIB
362 Views

Tanjungbatu - Senin Tanggal 05 September 2022, hari ini adalah hari puncak dari acara HUT SMA Negeri 1 Kundur sekaligus perpisahan Bapak Drs.Subari dan Bapak Sugiman,S.Pd dan dihadiri oleh seluruh para alumni dan semua siswa SMAN 1 Kundur beserta Tamu-tamu penting lainnya.. Begitu meriahnya pelaksanaan HUT SMAN 1 Kundur yang Ke-39 setelah 2 Tahun Pndemi Covid-19.

dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng dan kue oleh Kepala SMAN 1 Kundur beserta para Alumni yang hadir dalam perayaan hari ulang tahun SMAN 1 Kundur yang Ke-39 Tahun.

 

serta penyerahan kenang-kenangan oleh semua majelis guru beserta karyawan dan karyawti SMAN 1 Kundur kepada Bapak Drs.Subari dan Bapak Sugiman, S.Pd.

Prev
Jalan Santai Bersama
Next
SMAN 1 Kundur




  Pengumuman
Pembagian Kelas Belajar
Jumat, 05 Januari 2018 11:52:16 WIB
  Agenda Kegiatan
Pelantikan Pengurus MPK-OSIS Periode 2018
Senin, 15 Januari 2018 07:00:00 WIB
Hari Sekolah Pertama di Tahun 2018
Selasa, 02 Januari 2018 07:00:00 WIB
  Galeri

  Kalender Agenda

Mon
Tue
Wed
Thu
Fri
Sat
Sun